Jambipos Online, Merangin-Pada Selasa (2/08/2016) Pukul 16:00 WIB Camat Tabir
Ulu, Abdul Lazik, resmi membuka cabang olah raga, di depan kantor Camat
Tabir Ulu.
Untuk Menyambut hari Besar Nasional 17 Agustus 2016 ini, Camat Tabir Ulu, Abdul Lazik,Membuka (dua belas) Cabang olah raga di depan Aula kantor Camat Tabir Ulu Merangin.
Masyarakat Tabir Ulu, sangat antusias dengan adanya acara
tersebut pasal nya tidak pernah ada acara yang seperti ini sebelum Pak
Camat Tabir Ulu Abdul Lazik hingga dua tahun terakhir ini.
Camat Tabir Ulu Abdul Lazik telah membuat terobosan baru dan sebuah perubahan di kecamatan Tabir Ulu ini. Untuk menyatukan masyarakat Tabir Ulu.
"Yakni, desa Kapuk, Medan Baru, Pulau Aro, Muaro Seketuk, Muara Jernih, dan desa Rantau Ngarau. Keenam desa ini di instruksikan oleh Camat Tabir Ulu mengirim pesertanya
ke pihak panitia kecamatan Tabir Ulu yakni Irwansyah SPd, sebagai salah
satu panitia, guna untuk mendaftarkan pesertanya di berbagai jenis
cabang olah raga bola Volly ball dan salah satunya lamba gerak jalan, di
setiap pendidikan yang ada di kecamatan Tabir Ulu ini,pungkasnya,(Bay)
0 Komentar
Komentar Dilarang Melanggar UU ITE